Gaya Hidup Sehat di Pasraman WIDYA DHARMA Cimahi sebagai Upaya Pencegahan Penyakit (Preventif) dan Promotif Kesehatan

Gaya Hidup Sehat di Pasraman WIDYA DHARMA Cimahi sebagai Upaya Pencegahan Penyakit (Preventif) dan Promotif Kesehatan

Di era Revolusi Industri 4.0, masyarakat dituntut untuk meningkatkan literasi di berbagai bidang, termasuk kesehatan. Gaya hidup sehat menjadi penting karena dua penyebab utama penyakit adalah makanan dan pola pikir. Ungkapan “Health is priceless” terasa semakin relevan, karena tanpa kesehatan, kita tidak dapat menikmati hidup dengan maksimal. Dalam upaya memberikan kontribusi nyata terhadap literasi kesehatan, […]

Mengubah Wajah Kesehatan di Daerah 3T: Upaya Sekolah Farmasi ITB dan Poltekkes Gorontalo dalam Penggunaan Obat Rasional

Mengubah Wajah Kesehatan di Daerah 3T: Upaya Sekolah Farmasi ITB dan Poltekkes Gorontalo dalam Penggunaan Obat Rasional

Jumat, 23 Agustus 2024, tim dari Sekolah Farmasi Institut Teknologi Bandung (ITB) bekerja sama dengan Politeknik Kesehatan (Poltekkes) Kemenkes Gorontalo menyelenggarakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat di Puskesmas Botumoito, Kabupaten Boalemo, Provinsi Gorontalo. Kegiatan yang berlangsung di Jl. Trans Sulawesi, Kecamatan Botumoito ini difokuskan pada edukasi konsep DAGUSIBU, yaitu tata cara yang benar dalam mendapatkan, menggunakan, […]

Third Announcement One Day Seminar Kosmetik-SUNDARAM

Third Announcement One Day Seminar Kosmetik-SUNDARAM

Pada tahun 2024, Pendidikan Farmasi Institut Teknologi Bandung berusia 77 Tahun. Sebagai bentuk syukur, Sekolah Farmasi ITB selalu berupaya menghadirkan kontribusi dalam kemajuan pendidikan farmasi Indonesia. Rangkaian perayaan ulang tahun yang ke- 77 mengangkat tema “Inovasi, dan Kolaborasi dalam Farmasi untuk Kesehatan dan Kecantikan Masa Depan”. Salah satu rangkaian kegiatannya adalah one day seminar kosmetik […]

Upaya Sekolah Farmasi ITB Cegah Stunting dengan Edukasi Gizi Nutrisi Ibu Hamil di Jatinangor Sumedang

Upaya Sekolah Farmasi ITB Cegah Stunting dengan Edukasi Gizi Nutrisi Ibu Hamil di Jatinangor Sumedang

Sumedang, 7 Agustus 2024 – Stunting merupakan tantangan kesehatan bersama yang tidak henti menjadi perhatian pemerintah dan berbagai pihak, termasuk akademisi. Untuk menekan angka stunting di Indonesia, Sekolah Farmasi ITB khususnya dosen dari Kelompok Keahlian Farmakologi dan Farmasi Klinik menginisiasi program edukasi kesehatan untuk remaja putri dan ibu hamil di Kabupaten Sumedang. Kegiatan pada pertemuan […]

Rangkaian Kegiatan Perayaan 77 Tahun Pendidikan Farmasi Institut Teknologi Bandung

Rangkaian Kegiatan Perayaan 77 Tahun Pendidikan Farmasi Institut Teknologi Bandung

Pada tahun 2024, Pendidikan Farmasi Institut Teknologi Bandung berusia 77 Tahun. Sebagai bentuk syukur, Sekolah Farmasi ITB selalu berupaya menghadirkan kontribusi dalam kemajuan pendidikan farmasi Indonesia. Rangkaian perayaan ulang tahun yang ke- 77 mengangkat tema “Inovasi, dan Kolaborasi dalam Farmasi untuk Kesehatan dan Kecantikan Masa Depan”.                   […]

ITB dan UNCEN Tingkatkan Pengetahuan Kader Kesehatan Masyarakat Papua

ITB dan UNCEN Tingkatkan Pengetahuan Kader Kesehatan Masyarakat Papua

Peredaran obat tradisional dan bahan tambahan pangan ilegal, baik itu produk palsu maupun tanpa registrasi, dapat membahayakan masyarakat. Edukasi dengan cara pelatihan kader kesehatan sebagai mitra apoteker, menjadi salah satu kegiatan penting yang bertujuan memberikan pemahaman mengenai aspek manfaat, keamanan, dan kualitas obat tradisional dan bahan pangan yang akan dipilih dan digunakan oleh masyarakat. Kader […]

FKK Fun Day

FKK Fun Day

Pada Sabtu (4/5/2024), mahasiswa angkatan 2020, 2021, dan 2022 program studi Farmasi Klinik dan Komunitas (FKK) Sekolah Farmasi Institut Teknologi Bandung (SF ITB) melakukan kegiatan outing bersama yang dilakukan di Villa Putih yang berada di Sukajaya, Kec. Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat. Kegiatan ini diadakan bertujuan untuk mempererat silaturahmi dan keakraban antar angkatan prodi […]

OPEN HOUSE ITB KAMPUS JAKARTA – LIMITLESS EDUCATION: EMPOWERING CHANGE, INSPIRING FUTURES

OPEN HOUSE ITB KAMPUS JAKARTA – LIMITLESS EDUCATION: EMPOWERING CHANGE, INSPIRING FUTURES

  Sesi presentasi Sekolah Farmasi dalam sesi penjelasan International Undergraduate Program (IUP) pada Open House ITB Kampus Jakarta oleh Prof. Dr. apt. Elfahmi, Dr. rer.nat. apt. Rachmat Mauludin, dan Dr. apt. Siti Farah Rahmawati (dari kiri ke kanan). Pada tanggal 29-30 Mei dan 1-2 Juni 2024, Institut Teknologi Bandung (ITB) mengadakan acara Open House kampus […]

Seminar Nasional Farmasi ITB 2024 : “Peran Farmasis Dalam Mewujudkan Kemandirian  Kesehatan Nasional Menuju Indonesia 5.0

Seminar Nasional Farmasi ITB 2024 : “Peran Farmasis Dalam Mewujudkan Kemandirian  Kesehatan Nasional Menuju Indonesia 5.0

Sekolah Farmasi ITB bersama Himpunan Mahasiswa Pascasarjana Farmasi ITB telah menggelar acara Seminar Nasional Farmasi ITB 2024 di gedung Multipurpose Hall CRCS ITB  Bandung pada 5 Mei 2024 yang lalu. Acara seminar ini  diisi dengan sejumlah seminar dan presentasi oral dan pameran poster ilmiah yang diikuti oleh peserta dari berbagai kalangan dari seluruh Indonesia. Seminar […]

Mari Berantas TBC di Hari TBC Sedunia 2024

Mari Berantas TBC di Hari TBC Sedunia 2024

24 Maret diperingati sebagai hari Tuberculosis sedunia. Penyakit yang disebabkan oleh bakteri Mycobacterium tuberculosis ini biasanya menyerang paru-paru. Indonesia temasuk salah satu negara dengan kasus TBC terbesar di dunia setelah Diabet. Tingginya tingkat sebaran TBC membuat kita harus meningkatkan pengetahuan dan kepedulian untuk pencegahan penyakit tersebut. Mari kenali Gejala dan Cara Mencegah Penyakit menular ini […]