Pharmanova 2015, Selaraskan Farmasi Untuk Masa Depan

Pharmanova 2015, Selaraskan Farmasi Untuk Masa Depan

BANDUNG, itb.ac.id – Sekolah Farmasi ITB bersama-sama dengan Himpunan Mahasiswa Farmasi (HMF) Ars Praeparandi ITB kembali menyelenggarakan rangkaian acara Pharmanova (Pharmacy on Innovation)  2015. Mengangkat tema “Integrated Pharmacy for the Future“, rangkaian pharmanova kali ini terbagi menjadi empat acara utama, yaitu kompetisi Patient Counseling Event (PCE), kompetisi Pharmaceutical Industry Case Study (PICS), seminar Preparation Day […]

Kuliah Tamu oleh Tan Chor Teck

Kuliah Tamu oleh Tan Chor Teck

Selasa, 10 November 2015, bertempat di Ruang Edukatorium Sekolah Farmasi Lantai 4, telah diadakan kuliah tamu tentang Studying Proteins with Agilent’s 6500 Series QTOF LC/MS Instrument. Acara diadakan sekitar pukul 1 siang ini dibawakan langsung oleh , Ph.D., dari Agilent Technology Singapore. Acara yang dihadiri Staf Pengajar Sekolah Farmasi ITB dan mahasiswa doktor ini berlangsung […]

Homecoming Sekolah Farmasi ITB

Homecoming Sekolah Farmasi ITB

Alumni Homecoming Sekolah Farmasi ITB yang diselenggarakan 7 November 2015, merupakan salah satu bagian dari kegiatan Alumni Homecoming ITB 2015. Keterikatan emosional dan histori para alumni ITB yang kini telah tersebar di hamper seluruh negeri, bahkan di dunia internasional dalam berbagai bidang dan profesi, menjadi dorongan dan semangat untuk sesaat berkumpul dan bernostalgia, terlebih lagi […]

Sekolah Farmasi Luluskan 130 Wisudawan pada Wisuda Oktober 2015

Sekolah Farmasi Luluskan 130 Wisudawan pada Wisuda Oktober 2015

Pada wisuda Oktober 2015 kali ini, pengukuhan wisudawan ITB dilakukan 2 hari berturut-turut, yaitu pada Jumat (16/10) dan Sabtu (17/10) 2015. Pelaksanaan wisuda sekarang ini berbeda dengan pelaksanaan wisuda beberapa tahun yang lalu, yang dilakukan hanya 1 hari. Setelah berhasil menyelesaikan seluruh kewajiban pembelajaran pendidikan tinggi di bangku perkuliahan maka tibalah pada saat para mahasiwa […]

Olah Raga Keakraban memperingati 68 Tahun Pendidikan Farmasi di ITB

Olah Raga Keakraban memperingati 68 Tahun Pendidikan Farmasi di ITB

Dalam rangka memperingati 68 tahun Pendidikan Farmasi di Institut Teknologi Bandung, bertempat di Sarana Olah Raga Ganesha ITB, Sabtu 3 Oktober 2015, Sekolah Farmasi ITB menyelenggarakan acara kegiatan pertandingan olah raga persahabatan dan keakraban. Pertandingan keakraban ini diikuti oleh mahasiswa, dosen, staff dari Perguruan Tinggi Farmasi se-Priangan. Pertadingan yang dilombakan diantaranya pertandingan pertandingan aerobik, balap […]

Kunjungan Guangxi University of Chinese Medcine

Kunjungan Guangxi University of Chinese Medcine

Jumat, 2 Oktober 2015, Sekolah Farmasi Institut Teknologi Bandung telah menerima kunjungan beberapa staf dosen dari Guangxi University of Chinese Medcine, China. Bertempat di Ruang Rapat Lantai 2, Gedung Yusuf Panigoro (Labtek VII) perwakilan dari Guangxi University of Chinese Medcine, diantaranya Zheng Cai, Huang Hue Xue, Qin Wan Hi, Yi Xiang Xi,  dan  Guo Yu […]

Sekolah Farmasi Luluskan 75 Apoteker Baru

Sekolah Farmasi Luluskan 75 Apoteker Baru

Sekolah Farmasi Institut Teknologi Bandung (ITB) melantik 75 apoteker baru. Tapi dari 96 orang peserta ujian apoteker, hanya 75 orang yang dinyatakan lulus. Program Studi (Prodi) Profesi Apoteker melantik 75 apoteker baru untuk periode Semester II 2014/2015, prosesi Sidang Terbuka Pengambilan Sumpah dan Pelantikan Apoteker diselenggarakan di Aula Barat ITB, Kamis, 10 September 2015. Sidang […]

Ujang Purnama: Peraih Ganesha Prize 2015

Ujang Purnama: Peraih Ganesha Prize 2015

BANDUNG, itb.ac.id – Berdasarkan proses seleksi Pemilihan Mahasiswa Berprestasi ITB yang telah dilaksanakan pada bulan April 2015, Ujang Purnama (Sains dan Teknologi Farmasi 2011) ditetapkan sebagai Juara I Mahasiswa Berprestasi ITB 2015 atau Ganesha Prize 2015 (penghargaan utama mahasiswa ITB). Mahasiswa dengan sapaan akrab Ujang ini memiliki segudang prestasi yang membanggakan, baik di bidang akademik […]

ITB Kembali Raih Juara Umum dalam Pekan Ilmiah Mahasiswa Farmasi Indonesia

ITB Kembali Raih Juara Umum dalam Pekan Ilmiah Mahasiswa Farmasi Indonesia

BANDUNG, itb.ac.id – Mahasiswa-mahasiswi Sekolah Farmasi Institut Teknologi Bandung (SF-ITB) kembali mengukir prestasi dalam Pekan Ilmiah Mahasiswa Farmasi Indonesia (PIMFI) dengan berhasil menyandang posisi Juara Umum. PIMFI merupakan sebuah ajang yang diselenggarakan oleh Ikatan Senat Mahasiswa Farmasi Seluruh Indonesia (Ismafarsi) dengan terdiri dari berbagai jenis kompetisi. PIMFI dilaksanakan rutin dalam dua tahun sekali dan pada […]

Mahasiswa Farmasi ITB Hadiri World Congress 2015

Mahasiswa Farmasi ITB Hadiri World Congress 2015

Mahasiswa Sekolah Farmasi (SF) ITB kembali mengharumkan nama Indonesia setelah menghadiri ‘International Pharmaceutical Students’ Federation (IPSF) World Congress 2015 yang berlangsung di India dari Kamis sampai dengan Sabtu (30/07-08/08/15). Delegasi yang diketuai oleh Kartika Khoirunnisa (Sains dan Teknologi Farmasi 2013) ini terdiri atas Intan Dinny Nuralifa (Sains dan Teknologi Farmasi 2013), Azalea Adani Djuli (Farmasi […]